Keuntungan menggunakan MYOB :
- Kemudahan penggunaannya, artinya pengguna dapat mempergunakannya walapun yang bersangkutan tidak memilik latar belakang pembukuan sama sekali.
- Accounting Power, sehingga pengelolaan informasi dengan menggunakan software ini cukup dapat diandalkan.
- Feature Job and Category yang dapat digunakan unutk pengelolaan proyek serta departmentalisasi.
- Proses instalasi dan maintenance yang murah.
- Tenaga kerja yang paham MYOB cukup banyak.
- Dapat digunakan untuk memantau3 tahu periode pembukuan.
- Nilai investasi yang relatif murah.
- Jangka waktu implementasi yang relatif cepat.
- Database MYOB merupakan database yang dikunci, pengguna tidak dapat melakukan modifikasi laporan, modifikasi field, sehingg customization apabila diperlukan relatif sulit.
- MYOB merupakan software buatan luar negeri sehingga tidak ada fitur perpajakan di dalamnya.
- Tidak module fixed assets, sehingga apabila perusahaan memmerlukan modul unutk mengelola assets yang dimiliki maka tidak dapat dipenuhi.
- Kelemahan Multi Warehouse yang mengakibatkan pengelolaan atas barang konsinyasi relatif sulit di kelola di dalam MYOB.
- Tidak dapat digunakan untuk mengelola perusahaan dengan multi company, artinya laporan konsolidasu tidak dapat di harapkan dapat dibuat dengan menggunakan MYOB.
0 komentar:
Post a Comment